Headlines News :
Home » » Pemandian Tingkat Tujuh

Pemandian Tingkat Tujuh

Written By Unknown on Jumat, 06 Juni 2014 | 23.56


Tempat wisata ini sangat unik karena tempat pemandiannya bertingkat-tingkat sampai tujuh tingkat. Setiap tingkatannya memilik kolam yang bisa menjadi tempat berenang. Dalam legenda Tuan Tapa di ceritakan bahwan bahawa air terjun ini merupakan tempat pemandian puteri bungsu ( puteri naga ). Lokasinya terletak di kecamatan tapaktuan, desa batu hitam.


Tempat wisata yang sangat cocok di kunjungi jika akhir pekan dan hari libur karena akan memberikan suasana santai dengan pepohonan yang rindang, serta udara sejuk pegunugan yang akan membuat diri anda rileks dan nyaman.


Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Kuliner

Musik

Dunia Islam

Wisata Aceh

Skripsi

Koloqium

KKN

 
Support : Andra Dan Tulang Belakang |
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Dara Ullya Ziandra - All Rights Reserved
Selamat Datang..... di Dara Ullya Blog, Semoga Bermamfaat !!!