Headlines News :
Home » » Sayur dan Buah Ini Kaya Kalsium

Sayur dan Buah Ini Kaya Kalsium

Written By Unknown on Senin, 26 Januari 2015 | 20.01


Kalsium tak hanya diperoleh dari rutin mengonsumsi susu. Banyak sayur-sayuran yang memiliki kandungan tinggi mineral ini. Jika tak minum atau tak sempat minum susu, dengan mengonsumsi sayur-sayuran berikut, tubuh tetap bisa mendapat asupan kalsium.

Sayur-mayur.
  • Bok choy (masak), 330mg.
  • Tauge, 320mg
  • Bayam (masak), 250mg.
  • Brokoli, 180mg.
  • Okra, 130mg.
  • Sawi hijau (masak), 100mg
  • Daun kol atau kale90mg.
Buah-buahan.
  • Aprikot (kering), 75mg.
  • Jeruk, 60mg.  
  • Kiwi, 60mg.
  • Beri hitam, 40mg.
Kalsium merupakan salah mineral yang paling banyak dibutuhkan tubuh. Dalam sehari, manusia berusia 19 – 50 tahun membutuhkan 1.000mg kalsium atau setara dengan konsumsi 3 gelas susu. Tak hanya untuk membuat tulang dan gigi kuat serta sehat, juga membantu kontraski pembuluh darah dan fungsi otot.
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Kuliner

Musik

Dunia Islam

Wisata Aceh

Skripsi

Koloqium

KKN

 
Support : Andra Dan Tulang Belakang |
Proudly powered by Blogger
Copyright © 2011. Dara Ullya Ziandra - All Rights Reserved
Selamat Datang..... di Dara Ullya Blog, Semoga Bermamfaat !!!